PRESEPSI DALAM KOMUNIKASI (sesi 6)


Review : Dalam pertmuan kali ini MRG juga menyampaikan 6 contoh aplikasi tentang “PRESEPSI” yang membahasnya dalam pertemuan ke 6 (Pengantar Ilmu Komunisi) Kelas PR K03. Pendahuluan Presepsi adalah pandangan hak individual yang sangat konkrit setiap manusia dimana dan kapan saja. Presepsi itu mampu membuat manusia menentukan pilihan pandangan hidupnya. Presepsi mampu memotivasi manusia untuk… Read More PRESEPSI DALAM KOMUNIKASI (sesi 6)

BUKU KOMUNIKASI DAN KONFLIK DI INDONESIA – 419 Halaman


Secara umum diarahkan untuk menelisik akar konflik dalam perspektif komunikasi di Indonesia. Lalu ada identifikasi peran komunikasi dalam meredam kerawanan konflik dan mengonstruksi teori-teori komunikasi dengan basis nasionalisme yang khas Indonesia. Sekaligus mengembangkan sisi solutif komunikasi terhadap konflik yang perna terjadi atau mungkin terjadi di Indonesia.… Read More BUKU KOMUNIKASI DAN KONFLIK DI INDONESIA – 419 Halaman

Prinsip-prinsip atau Dalil Dalam Ilmu Komunikasi (5)


Review : Setiap manusia yang berkomunikasi memiliki TUJUAN, sebagai prinsip dasar bagian pertama dan “SENGAJA DILAKUKAN” sebagai prinsip kedua. Mari kita cari aplikasi yang menentang teori ini; mungkinkah seseorang yang berbicara dengan kita tidak memiliki tujuan? Atau mungkinkah seseorang berbicara tanpa disengaja? Ayo berikan contoh ! Dalam artikel sebelumnya Bapak Ir. Mustika Ranto Gulo, M.IKom… Read More Prinsip-prinsip atau Dalil Dalam Ilmu Komunikasi (5)

Denis McQuail ada 8 Metafora Aspek Media ; Mata Kuliah Opini Publik by Mustika Ranto Gulo, St., M.IKom


OPINI PUBLIK Lihat contoh website sebagai realisasi matakuliah di http://opininusantara.com Ruang Lingkup : Kontruksi Realitas Sosial, Cyber Media, Culture Study, Framing, Interpretasi & Pencitraan, Opinion Leader, dan lain-lain. Selain Dan Nimmo, kita telah disumbang oleh pemikiran Denis McQuail bagaimana memahami opini publik melalui saluran media. Menurut Denis McQuail ada 8 metafora yang mengartikan aspek-aspek opini… Read More Denis McQuail ada 8 Metafora Aspek Media ; Mata Kuliah Opini Publik by Mustika Ranto Gulo, St., M.IKom

Kulturalisasi Sosial Media Oleh Mustika Ranto Gulo, ST. M.IKom


Dunia ini telah menglobal dan bahkan telah menjadi satu desa saja, tidak dibatasi oleh batas wilayah negara dan kekuasaan, bahkan identitas suku-suku bangsa membaur di dalam era globalisasi sekarang ini. Jadi, Kulturalisasi New Media memegang peranan penting untuk menjadi pengendali informasi budaya kepada generasi masa depan.
Pada bidang study Cultural Study lebih condong mengkritisi hilangnya rasa cinta tanah air para generasi muda saat ini, tidak hanya terjadi di Indonesia saja, bahkan kejadian yang sama hampir terjadi pada negara-negara maju. … Read More Kulturalisasi Sosial Media Oleh Mustika Ranto Gulo, ST. M.IKom